![]() |
cupcake-kukus-berempah |
Ada banyak sekali variasi resep cupcake, salah satunya adalah resep cupcake kukus berempah berikut ini. Anda bisa mencobanya sebagai camilan keluarga dirumah.
Bahan Cupcake Kukus Berempah :
- 3 butir telur
- ¼ sendok teh garam
- 75 gram gula merah sisir
- 1 sendok teh emulsifier (SP/TBM)
- 100 gram tepung terigu protein sedang
- ½ sendok teh bumbu spekuk
- ½ sendok teh baking powder
- 75 gram santan kental instan
Bahan Toping Cupcake Kukus Berempah :
- 50 gram cokelat masak pekat, dilelehkan
- 50 gram cokelat masak susu, dilelehkan
Cara Membuat Cupcake Kukus Berempah :
- Kocok telur, garam, gula merah, dan emulsifier sampai mengembang. Tambahkan tepung terigu, bumbu spekuk, dan baking powder sam bil diayak dan diaduk rata.
- Masukkan santan kental instan sedikit- sedikit sambil diaduk rata.
- Tuang di cetakan muffin pendek lebar yang dialas cup kertas.
- Kukus 10 menit di atas api sedang sampai matang. Dinginkan.
- Celup ke dalam cokelat masak pekat dan buat motif dengan colelat masak susu.
BACA JUGA Resep Minuman Es Rujak Serut Segar Menggoda
terimakasih bunda sudah mau berkunjung dan praktek,Resep Kue Cupcake Kukus Berempah semoga keluarga suka,salam UENAAAK CUZZZZ...
PERKENALKAN,
NARDIDESIGNS adalah usaha advertaising di bidang jasa desain grafis,kami mengerjakan berbagai macam jasa ,antara lain
- Jasa pembuatan logo
- Jasa pembuatan ilustrasi,back graund
- Jasa pembuatan animasi
- Jasa pembuatan seni lukis baik canvas,maupun pensil
dll
untuk lebih lanjut silahkan hubungi kami di situs resmi
www.nardidesigns.com
Incoming search terms: